by: gentalanews
Tanggal 2025-07-23 Jam 21:52:57
TANJABBAR - Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat kembali menegaskan komitmennya dalam menekan angka stunting melalui pelaksanaan Talkshow Intervensi Penanganan Anak Stunting dan Beresiko Stunting melalui Program Gerakan Orang Tua Asuh Cegah Stunting (GENTING) oleh Dinas P3AP2KB, yang berlangsung…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-04 Jam 21:55:11
Kuala Tungkal – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat melalui RSUD KH. Daud Arif Kuala Tungkal akan menggelar program operasi katarak gratis bagi masyarakat. Informasi tersebut disampaikan langsung oleh Bupati Tanjung…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-04 Jam 21:57:31
Bram Itam – Safari Jumat yang digelar Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat di Masjid Nurul Ikhlas, Dusun Harapan, Desa Pembengis, Kecamatan Bram Itam menjadi momen penuh berkah dan harapan. Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., tidak hanya hadir sebagai pemimpin daerah, tetapi…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-03 Jam 22:00:08
Kuala Tungkal – Dalam rangka memperkuat sinergi penyusunan kebijakan pembangunan berbasis data, Bupati Tanjung Jabung Barat Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag menerima audiensi Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Mudjiono, S.Si, M.E. Pertemuan berlangsung di Ruang Rapat Bupati,…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-03 Jam 22:02:01
Tanjab Barat - Bupati Tanjung Jabung Barat Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag sambut kepulangan Jamaah Haji Kloter 19 Asal Kabupaten Tanjung Jabung Barat pada Pukul 13.30 di Alun-alun Kota Kuala Tungkal, Kamis (03/7).Para jama’ah tiba dengan menaiki bus dari Asrama Haji Jambi, degan dikawal ketat oleh mobil…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-03 Jam 22:04:19
Jakarta – Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Dr. H. Katamso SA, SE., ME., kembali menunjukkan komitmennya terhadap pembangunan dunia pendidikan di daerah dengan menghadiri audiensi bersama Gubernur Jambi dan para kepala daerah se-Provinsi Jambi di Kantor Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah Republik…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-02 Jam 22:06:17
Kota Padang – Komitmen Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat dalam membangun sumber daya manusia unggul kembali dibuktikan melalui langkah strategis Wakil Bupati, Dr. H. Katamso SA, SE., ME., yang melakukan kunjungan kerja ke Pemerintah Kota Padang dalam rangka Konsultasi dan Koordinasi Pembangunan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-02 Jam 22:08:22
Jambi – Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih peringkat kedua se-Provinsi Jambi. Penghargaan atas capaian tersebut diterima oleh Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag, dari Pemerintah Provinsi Jambi pada kegiatan penilaian kinerja…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-01 Jam 22:10:26
Kuala Tungkal – Usai mengikuti upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 di halaman Mapolres Tanjung Jabung Barat, Bupati Tanjung Jabung Barat Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag menghadiri acara syukuran HUT Bhayangkara ke-79 yang digelar di Aula Reconfu Polres Tanjab Barat. Selasa (1/7).Turut…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-27 Jam 21:25:25
Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Dr. H. Katamso SA, SE, ME, menghadiri sekaligus mempresentasikan capaian daerah dalam acara Pra Penilaian Kinerja Upaya Percepatan Penurunan Stunting Kabupaten/Kota se-Provinsi Jambi Tahun 2025, yang digelar di Ruang Sepucuk Jambi Sembilan Lurah, Bappeda Provinsi Jambi,…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-23 Jam 21:27:57
Suasana penuh kehangatan dan kepedulian terlihat saat Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag bersama Ketua TP-PKK Hj. Fadhilah Sadat mengiringi puluhan anak peserta sunatan massal menaiki becak dari Rumah Dinas Bupati menuju lokasi kegiatan di Gedung PKK, Senin (23/6/2025).Iring-iringan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-15 Jam 21:30:33
Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat kembali menunjukkan komitmennya dalam menjembatani kepentingan masyarakat dan pelaku usaha perkebunan.Hal ini ditunjukkan melalui kegiatan pembahasan dan penandatanganan kesepakatan pola fasilitasi 20 Persen antara PT. Ratna Seruni dan kelompok tani dari Desa…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-15 Jam 21:32:59
Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Dr. H. Katamso SA, S.E., M.E., melakukan peninjauan langsung terhadap kondisi jembatan di Desa Kemuning, Kecamatan Bram Itam, pada Jumat (13/6/2025).Kunjungan tersebut dilakukan dalam rangka memantau proses perbaikan jembatan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-08 Jam 21:35:18
Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., memimpin langsung penyembelihan hewan kurban TP-PKK setempat pada Minggu (08/06).Kegiatan ini dilaksanakan di Sekretariat TP-PKK sebagai bagian dari rangkaian menyambut Hari Raya Idul Adha 1446H/2025M. Minggu (8/6).Dalam kesempatan tersebut,…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-07 Jam 21:37:56
Sebagai bentuk perhatian terhadap masyarakat, Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menyalurkan bantuan kemasyarakatan berupa satu ekor sapi kurban untuk masyarakat Kabupaten Tanjung Jabung Barat.Bantuan tersebut diserahkan secara simbolis oleh Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat,…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-07 Jam 21:40:38
Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat menebar kebahagiaan dengan menyembelih secara serentak 59 ekor sapi dan 5 ekor kambing, Sabtu (7/6/2025), di Kompleks Perkantoran Pemkab Tanjab Barat.Kegiatan yang menjadi puncak perayaan Idul Adha tahun ini berlangsung khidmat dan semarak. Tak hanya melibatkan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-06 Jam 21:42:47
Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) melaksanakan Salat Idul adha 1446 H/2025 M di Masjid Al-Anwar, Komplek Perkantoran Bupati, Jumat (6/6).Pelaksanaan Salat Idul adha berlangsung khidmat .tampak hadir dalam pelaksanaan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-06 Jam 21:45:07
Usai Melaksanakan Sholat Idul Adha 1446 H Wakil Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Barat Dr. Katamso, SA.SE.ME beserta istri dan keluarga melaksanakan open house yang di gelar di rumah Dinas Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Jumat (06/06/25).Kegiatan ini sebagai silaturahmi dan momentum untuk meningkatkan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-06-05 Jam 21:48:00
Setelah sukses melaksanakan Panen Raya Jagung Serentak, Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., melanjutkan rangkaian kegiatan dengan melakukan penanaman bibit jagung di Dusun Bumi Ayu, Kecamatan Tebing Tinggi, Kamis (5/6/2025).Kegiatan merupakan bentuk komitmen berkelanjutan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-26 Jam 20:59:45
Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat kembali mengukir prestasi membanggakan di kancah pengelolaan keuangan daerah. Dalam acara penyampaian Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2024 yang digelar oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-26 Jam 21:01:49
TANJABBAR - Bupati Tanjung Jabung Barat Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag membuka secara resmi kegiatan Kajanglako Ke XIII Kuala Tungkal dengan tema "Bevespa Besame", Sabtu (24/05/25).Kegiatan yang di gelar di lapangan Road Race Kuala Tungkal ini turut di Hadiri oleh Para Kepala OPD terkait, Unsur Forkopimda…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-23 Jam 20:57:23
TANJABBAR - Sekretaris Daerah Tanjab Barat, Hermansyah, S.STP, MH, mengikuti rapat bersama Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri dengan agenda rapat terkait penyediaan lahan pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dilaksanakan secara virtual melalui zoom meeting, Kamis (22/5). Rapat…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-21 Jam 20:55:04
TANJABBAR - Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Barat H. Anwar Sadat meninjau dan menyalurkan bantuan ke korban tanah longsor di Desa Pulau Pinang, Kecamatan Kuala Betara, Rabu (21/5). Bantuan yang diberikan merupakan sesuatu yang sudah di nanti oleh masyarakat. Cukup banyak masyarakat setempat yang…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-21 Jam 21:12:10
TANJAB BARAT –Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag, menyambut baik kunjungan Tim Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Ibnu Sina Kota Batam, Rabu (21/5/2025).Kunjungan ini bertujuan untuk menjajaki peluang kerja sama dalam bidang pendidikan, khususnya dalam peningkatan kualitas Sumber…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-13 Jam 20:50:13
Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Dr. H. Katamso SA, SE., ME., menunjukkan komitmennya terhadap transparansi dan profesionalisme dalam rekrutmen aparatur sipil negara dengan meninjau langsung pelaksanaan Seleksi Kompetensi PPPK Tahap II Tahun Anggaran 2024. Kegiatan ini berlangsung di…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-13 Jam 20:52:48
Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat mengikuti Verifikasi Lapangan Hybrid Evaluasi Kabupaten Layak Anak (KLA) Tahun 2025 yang digelar oleh Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) Republik Indonesia, Jumat (9/5). Kegiatan yang berlangsung di Ruang Pola Kantor Bupati…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-12 Jam 20:47:24
JAMBI- Tunjukan komitmen dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik dan berorientasi pada kesejahteraan rakyat, Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag, bersama Wakil Bupati, Dr. H. Katamso SA, SE., ME, paparkan capaian dan komitmennya menuju kabupaten BERKAH MADANI, pada program…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-10 Jam 20:44:24
Sebuah langkah monumental dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), dalam menghadapi dua ancaman besar yang membayangi generasi muda: narkoba dan judi online. Bertempat di Balai Pertemuan Kantor Bupati, Bupati Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag. secara resmi mendeklarasikan Gerakan…
by: gentalanews
Tanggal 2025-05-05 Jam 20:40:42
Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Dr. H. Katamso, SA, SE, ME, menghadiri Rapat Paripurna Keempat DPRD Kabupaten Tanjab Barat dalam rangka penyampaian Laporan Panitia Khusus DPRD, pengambilan keputusan, serta pendapat akhir Bupati terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ)…
by: gentalanews
Tanggal 2025-07-23 Jam 21:50:54
Wakil Bupati Sampaikan Nota Pengantar Rancangan KUA dan PPAS APBD Tanjabbar Tahun 2026
TANJABBAR - Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Dr. H. Katamso, SA., SE., ME., menyampaikan pidato Nota Pengantar Rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Rancangan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) APBD Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun Anggaran 2026, dalam Rapat Paripurna DPRD yang…